Pendaftaran Stand Cafe Pasar Malam Indonesia 2013
1. | Panitia Pasar Malam Indonesia (PMI) 2013 untuk pertama kalinya membuka kesempatan kepada para pengusaha restoran makanan dan minuman yang berada di seluruh wilayah BeIanda untuk ikut berpartisipasi mempromosikan kuliner minuman pada Pasar Malam Indonesia 2013. | |
2. | Jumlah area stand Cafe PMI yang ditawarkan Panitia sebanyak 3 area stand, dengan ukuran 9 x 3 m2, hak penjualan minuman secara penuh (minuman ringan dan minuman panas bukan yang beralkohol) berlokasi di area foodcourt Pasar Malam Indonesia. Harga penawaran dibuka mulai dari € 8000,- (tidak termasuk pajak). | |
3. | Fasilitas yang diberikan antara lain berupa: | |
» | Listrik 3 x 220V sampai dengan kapasitas max 9000 watt | |
» | Sampah, air dan tempat cuci di dapur umum | |
» | Area makan bersama dengan kapasitas 432 tempat duduk | |
» | 12 GRATIS tanda masuk untuk petugas | |
» | 75 GRATIS tiket untuk dibagikan kepada relasi | |
4. | Pelaksanaan Pasar Malam Indonesia kali ini akan berlangsung pada tanggal 20 - 24 Maret 2013 mulai pukul 10.00 s/d 22.00 di lapangan Malieveld Den Haag. Prospek pengunjung diperkirakan lebih dari 30.000 orang. | |
5. | Pendaftaran mulai dibuka dari tanggal 25 Pebruari 2013 pukul 16.00 dan ditutup pada tanggal 7 Maret 2013 pukul 17.00. | |
6. | Setiap pendaftar dilarang menggunakan beberapa nama. Pelanggaran terhadap hal ini akan di-diskualifikasikan. | |
7. | Panitia PMI 2013 akan menayangkan nama pemenang dan
seluruh daftar restaurant yang memasukan formulir serta diumumkan
melalui website Pasar Malam Indonesia 2013 (www.pasarmalam.indonesia.nl) pada tanggal 8 Maret 2013 pukul10.00. |
|
8. | Formulir pendaftaran dapat dikirimkan kepada : | |
Eurabindo, Osloweg 8, 2548 VJ Den Haag, info@eurabindo.nl fax +31 70 2620028. | ||
Silahkan untuk mendownload formulir ini | ||
Dit formulier volledig ingevuld, getekend opsturen, e-mailen of fax naar: | ||
Eurabindo, Osloweg 8, 2548 VJ Den Haag- info@eurabindo.nl - Fax. +31 070 2620028 |
No comments:
Post a Comment